Selamat, kalian sudah naik ke kelas enam! Ini akan menjadi tahun terakhir kalian di Sekolah Dasar. Di tahun ini kalian akan lebih mengenal diri sebagai anak Indonesia sekaligus warga dunia. Kalian juga akan banyak belajar tentang lingkungan sekitar, masalah-masalah yang mungkin kalian hadapi, dan cara mengatasinya. Buku ini juga akan mengajak kalian menelusuri bacaan-bacaan yang menginspira…
Sebagai guru kelas enam, Bapak/ Ibu diharapkan mampu membimbing peserta didik untuk menuntaskan capaian pembelajaran di Sekolah Dasar sebagai bekal mereka untuk memasuki dunia sekolah menengah. Tetapi jangan khawatir, buku untuk guru ini dirancang untuk menemani Bapak/Ibu guru dalam perjalanan pembelajaran yang bermakna. Topik-topik yang ada di Buku Siswa dipilih untuk memberikan pengalaman …
Wah, berkreasi dengan kertas lipat sangat mengasyikkan! Dengan buku ini, kamu dapat membuat rubah, katak, burung, pesawat kincir, bom air, dan aneka kreasi origami lainnya. Petunjuk pembuatannya pun sangat sederhana dan mudah diikuti. Buku ini dipenuhi ide-ide kreatif yang dapat kamu coba. Kamu pasti akan terkejut melihat hasil kreasi origamimu yang sangat menakjubkan!
Sains adalah ilmu pengetahuan yang sangat erat kaitannya dengan alam, lingkungan, dan kehidupan sehari-hari. Buku ini ditulis dengan bahasa yang sederhana, serta dilengkapi dengan gambar-gambar yang menarik yang sering ditemui dalam kehidupan sehari-hari. Buku ini terdiri atas beberapa seri yang berisi tentang alam dan lingkungannya, penemuan dan percobaan sains sederhana, serta pengetahuan ten…