Judul asli : Second childhood Gleitzman, Morris. "Second childhood". London: Macmillan Children's Books, 1990. Sejak masuk sekolah menengah, Mark merasa tertekan. Ayahnya ingin ia selalu jadi juara seperti di sekolah dasar dulu. Padahal menurut Mark, sekolah menengah jauh lebih sulit. Untunglah ia mendapat kesempatan untuk memperbaiki nilai ketika gurunya memberi tugas membuat karya tulis…