Buku Panduan Guru untuk pelajaran Matematika Kelas III Sekolah Dasar/Madrasah Ibtida’iyah. Buku ini disusun dengan tujuan membantu guru kelas III dalam menciptakan suasana pembelajaran sehingga siswa mau belajar secara optimal. Buku guru ini memuat langkah-langkah pembelajaran yang langsung dapat diimplementasikan guru di kelas dan di luar kelas. Di setiap bab dilengkapi dengan tujuan pembela…