Ensiklopedia Sains untuk anak-anak disajikan secara khusus bagi anak-anak agar lebih mudah mendalami dunia sains. Ensiklopedia ini juga dapat dijadikan sebagai buku pendamping pelajaran Sains di sekolah. Ensiklopedia Sains memiliki banyak keunggulan, antara lain: merangkum materi-materi di bidang fisika, kimia, dan biologi yang disajikan secara ringkas dan jelas. Ensiklopedia ini disajikan s…
Ensiklopedia Sains untuk anak-anak disajikan secara khusus bagi anak-anak agar lebih mudah mendalami dunia sains. Ensiklopedia ini juga dapat dijadikan sebagai buku pendamping pelajaran Sains di sekolah. Ensiklopedia Sains memiliki banyak keunggulan, antara lain: merangkum materi-materi di bidang fisika, kimia, dan biologi yang disajikan secara ringkas dan jelas. Ensiklopedia ini disajikan s…
Busur Sunda merupakan zona tempat menunjamnya Lempeng India-Australia ke bawah Lempeng Eurasia, yang memanjang dari Andaman, Sumatra, Jawa, Nusa Tenggara, hingga Banda. Pergerakan kedua lempeng tersebut merupakan bagian dari pergerakan Lempeng India yang menabrak Lempeng Asia di sisi barat dan pergerakan Lempeng Australia yang menabrak Lempeng Pasifik di sisi timur. Tidak hanya seputar permasal…
Air sebagai salah satu penyokong kehidupan manusia lambat laun semakin menurun kualitasnya. Penurunan kualitas disebabkan oleh tercemarnya mata air yang sebagian besar terjadi karena ulah dari manusia. Salah satu upaya untuk mencegah terjadinya pencemaran mata air adalah dengan kegiatan Perlindungan Mata Air (PERMATA). Komik ini bercerita tentang dua orang mahasiswa yang melakukan studi lapa…
Komodo (biawak komodo, Varanus komodoensis) adalah reptil terbesar dan binatang endemik yang hanya ada di Indonesia, lo! Keren, kan? Namun, pada 2021 Uni Internasional untuk Konservasi Alam (IUCN) mengubah status konservasi komodo menjadi Terancam Punah. Nah, apakah kalian ingin mengenal dan mengetahui keunikan komodo? Yuk, ikut petualangan Lintang dan Bintang di Pulau Komodo! Selamat ber…
Kamus ini merupakan hasil kompilasi dari berbagai sumber pustaka, baik secara fisik berupa buku maupun sumber referensi digital. Kamus Geosains sangat penting sebagai salah satu referensi untuk mempelajari lebih jauh, detail, dan mendalam tentang kebumian, terutama bagi para pelajar di Indonesia. Kamus ini juga sangat penting untuk mendukung dunia literasi kebumian di Indonesia. Apalagi istilah…
Buku pengetahuan sains anak look and discover Terumbu Karang Erlangga
Judul asli "Green Adventure" Tahukah kamu kalau bumi ada umurnya Tahukah kamu 70% bumi terdiri dari air Tahukah kamu gas apa saja yang berbahaya di bumi Tahukah kamu bahan-bahan yang sulit diurai di alam Tahukah kamu hewan-hewan yang terancam punah Tahukah kamu bahwa es di kutub bisa mencair Tahukah kamu berapa hutan yang kini sudah musnah ... Buku ini memuat jawaban dari pertanyaa…
Halo, ilmuwan cilik! Buku ini akan mengajak kalian melakukan 26 percobaan seru dengan daun. Dengan melakukan berbagai percobaan dalam buku ini, kalian akan mengetahui jawaban dari berbagai pertanyaan menggelitik tentang daun, seperti: Apa yang menyebabkan daun berwarna hijau? Bagaimana cara membuktikan adanya lubang pada permukaan daun? Apakah daun dapat berkeringat? Bagaimana cara membuat ceta…
Halo, ilmuwan cilik! Buku ini akan mengajak kalian melakukan 26 percobaan seru dengan panas. Dengan melakukan berbagai percobaan dalam buku ini, kalian akan mengetahui jawaban dari berbagai pertanyaan menggelitik tentang panas, seperti: Bahan alami apakah yang paling cepat menyerap panas? Dapatkah kita melihat perpindahan panas? Dapatkah panas membantu kita mengangkat botol dengan telapak tanga…