Literasi Gempa Bumi Kata Mak Romlah gempa bumi itu disebabkan naga yang mengamuk. Apa benar begitu? Lebih serem amukan Naga atau amukan Biyani ya? Di komik Komunika kali ini kamu bisa tahu jawabannya... Teman-teman bisa belajar langkah-langkah apa yang bisa dilakukan saat terjadi gempa bumi. Jadi, saat kita berada di dalam ruangan, di luar, atau sedang berkendara pun langkah yang harus dil…
Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) telah berkembang menjadi kekuatan regional yang cukup disegani di level global pada usianya yang menginjak 52 tahun pada tahun 2019. Demi mewujudkan cita-cita untuk membentuk Masyarakat ASEAN tahun 2025, negara anggota ASEAN bersama-sama berkomitmen untuk mendorong penguatan ASEAN yang dituangkan dalam Cetak Biru ASEAN 2025 yang meliputi tiga pilar…
Upik in West Sumatra: Istana Pagaruyung tells the story of Upik, a child of Minangkabau tribe who is proud of her origins and cultural heritage in the province of West Sumatra. West Sumatra is a province in Indonesia which has a lot of interesting tourist attractions, especially Upik’s favorite tourism place: Istana Pagaruyung. Let's take a closer look at the history of Istana Pagaruyung and …
Adik-adik yang cerdas, pernahkah kamu memperhatikan rumah tempat tinggalmu? Apakah rumahmu memiliki bentuk yang unik? Setiap daerah memiliki rumah adat atau rumah tradisional. Masing-masing rumah adat memiliki bentuk yang unik. Salah satunya adalah rumah adat Sumba. Masyarakat Sumba memiliki dua jenis rumah adat, yaitu uma mbatangu dan uma bokulu. Buku ini berisi cerita tentang perjalanan Mada …
Nanoteknologi adalah ilmu pengetahuan tentang benda yang sangat kecil, bahkan lebih kecil dari semut. Nanoteknologi sudah digunakan dalam berbagai teknologi kuno dan masih dipelajari sampai saat ini. Nanoteknologi juga sudah banyak kita gunakan, lho. Mulai dari plester, pembersih lantai, pupuk tanaman, vitamin, hingga bahan bangunan dan handphone. Dimasa depan, nanoteknologi akan semakin berkem…