Text
Lucky Luke 15 : pelarian Dalton bersaudara
Karena keteledoran penjaga, Dalton Bersaudara berhasil kabur. Mereka berniat membalas dendam kepada Lucky Luke dengan menyebarkan selebaran palsu yang membuat Luke disangka penjahat.
Semua orang takut pada Lucky Luke sehingga membuatnya kesal. Tapi, taktik mereka berhasil karena Dalton Bersaudara berhasil menjadikan Lucky Luke pembantu yang penurut. Mereka bahkan merampok kereta bersama. Apakah Luke menjadi salah satu bandit mengerikan di barat? Atau justru dia kembali akan meringkus keempat coyote bersaudara itu?
Tidak tersedia versi lain