Text
Anak pemberani : kisah Nabi Daud a.s., dan Dzulkifli a.s. Jilid 7
Anak Pemberani
"Mereka (tentara Thalut) mengalahkan tentara Jalut dengan izin Allah dan (dalam peperangan itu) Daud membunuh Jalut, kemudian Allah memberikan kepadanya (Daud) pemerintahan dan hikmah, (sesudah meninggalnya Thalut) dan mengajarkan kepadanya apa yang dikendaki-Nya. Sendainya Allah tidak menolak (keganasan) sebagian manusia dengan sebagian yang lain, pasti rusaklah bumi ini. Tetapi Allah mempunyai karunia (yang dicurahkan) atas semesta alam." (QS Al Baqarah, 2:251)
Kisah Nabi Daud a.s., dan Dzulkifli a.s.
Nabi Daud a.s. sejak kecil dikenal pemberani. Beliau pernah melawan Jalut seorang raja yang durhaka kepada Allah SWT hanya dengan ketapel. Saat menjadi raja, beliau mendapat amanah sebagai Nabi dan Rasyl. Allah SWT membekalinya dengan kitab Zabur yaitu kitab yang berisi pujian kepada Allah SWT, nasihat-nasihat, dan hikmah kehidupan. Selain Nabi Daud a.s., ada Nabi Dzulkifli a.s. yang juga seorang raja sekaligus seorang Nabi utusan Allah SWT.
Tidak tersedia versi lain