Text
Lizzie McGuire : A very Lizzie christmas = natal ala Lizzie
Judul asli : A very Lizzie christmas
Jasmine Jones. "A very Lizzie christmas". Disney Enterprises, Inc, 2003.
Natal telah tiba! Lizzie berencana ikut parade naik kendaraan festival bertema Natal Rock n` Roll. Keren, kan? Tapi untuk membuatnya, ia butuh bantuan Gordo dan keluarganya, termasuk adiknya yang nakal. Matt. Semua sudah terencana matang, sampai Knobby datang dan mengacaukan segalanya. Pria tua yang merasa dirinya peri pembantu Santa Claus itu tiba-tiba berteman akrab dengan keluarga Lizzie dan Gordon, mengalihkan perhatian mereka hingga Lizzie terpaksa menyelesaikan pembuatan kendaraan festivalnya sendirian! Bagaimanapun juga, apa artinya Natal kalau gagal ikut parade... ya, kan?
Tidak tersedia versi lain