Cerita Rakyat dari Lampung Utara ini memuat tiga buah cerita rakyat hasil inventarisasi sastra lisan di Kabupaten Lampung Utara pada tahun 2016, yaitu: “Putri Laba-Laba”, “Putri Bunga Melur”, dan “Si Pahit Lidah”. Cerita “Putri Laba-Laba” mengisahkan perjuangan Putri Bungsu bersama saudara-saudaranya untuk terbebas dari para raksasa pemangsa manusia demi mencari dan membebask…